Asesmen dan Suasana yang dibangun

Asesor LSP PRI yang harus berlatar belakang PR dan Komunikasi dengan pengalamannya meng-akses lebih dari 100 orang, tentunya mampu menciptakan suasana yang relax, menyenangkan dan mampu membangun komunikasi yang terbuka dengan asesinya. Permulaan yang menyenangkan akan memberi kemudahan pada ke-dua belah pihak untuk masing2 mencari dan membuktikan kompetensi nya. Pada dasarnya, asesmen untuk sertifikasi bukan lah ujian, tapi proses pembuktian kompetensi. Skema Sertifikasi LSP PRI mewajibkan proses pembuktian dalam 3 tahap yaitu, wawancara, verifikasi port folio dan uji tulis. Dimana dirasa perlu dilanjutkan dengan observasi dan praktek. Asesor wajib untuk terus menggali dan mencari bukti-bukti kompetensi peserta, sebelum rekomendasi hasil […]

Read More

Sertifikasi pada Kementrian Perindustrian dan Badan Aksebilitas Komunikasi Telematika dan Informatika, Kementrian Kominfo

LSP PRI menyambut pembukaan tahun 2020 dengan kesibukan mempersiapkan dan melaksanakan Workshop dan Sertifikasi profesi Public Relations untuk 2 Kementrian yaitu Kementrian Perindustrian dan Badan Aksebilitas Komunikasi Telematika dan Informasi (BAKTI) Kementrian Komunikasi dan Informatika. Workshop dan Sertifkasi untuk Kementrian Perindustrian dilaksanakan pada 19 Januari 2020 di kantor Kementrian Perindustrian Biro Humas sedangkan BAKTI Kominfo dilaksankan pada 3 Januari 2020 pada Hotel  Grabd Mercure Harmoni. Kesadaran akan penting nya membuktikan kompetensi untuk pejabat Humas di 2 Kementrian tersebut bertujuan agar pejabat Humas pemerintah dapat menjalankan fungsi Humas dengan professional ditengah pentingnya mengkomunikasikan pesan-pesan dan program-program  pemerintah kepada publik.  Program ini […]

Read More

Sertifikasi Pejabat Humas Polri

Menyadari penting nya standardisasi dalam mencapai dan mempertahankan kompetensi yang dibutuhkan bagi pejabat Humas Polri khususnya bagi Kepala Humas Polda seluruh Indonesia  dalam mengemban tugas-tugas kehumasan, Divisi Humas Polri bekerja sama dengan Lembaga Sertifikasi Profesi Public Relations Indonesia (LSP PRI) melaksanakan  workshop uji kompetensi pada Hotel Novotel, Batam pada tanggal  22 – 27 Agustus 2019. Registrasi Peserta dan  Pembukaan Workshop dan Sertifikasi oleh Kadiv Humas POLRI Sertifikasi ini di-ikuti oleh 35 Peserta Komisaris Besar (Kombes) yang menjabat KaHumas Polda seluruh Indonesia  dan peserta dari Divisi Humas Polri Jakarta. Peran Humas dalam rangka men-desiminasi informasi dan terutama dalam menggalang saling pengertian […]

Read More

Goverment PR

Wakil Presiden dan Chair Lembaga Sertifikasi Profesi PR Indonesia (LSP PRI) dalam diskusi di sebuah Seminar tentang peran Humas dan Public Relations Pemerintah dari masa kemasa sangat menyadari penting nya peran profesi humas dalam desiminasi informasi dan membangun saling pengertian dan kepercayaan publik, karena pada dasar nya pemerintah itu ada untuk melayani publik. Walaupun kata2 “melayani” kurang dipakai di Indonesia seperti di negara2 maju dengan sebutan “public servant”, istilah ini mungkin lebih bagus dalam membangun motivasi dikalangan ASN (Aparatur Sipil Negara) untuk menambah value dalam bekerja. Pada masa nya malah istilah public servant berubah menjadi abdi Negara. Dalam salah satu […]

Read More

Sertifikasi ASTRA

Siapa yang tidak kenal ASTRA  ?  Astra yang berdiri pada tahun 1957 sebagai perusahaan dagang, dan sekarang menjadi konglomerasi besar, tidak terlepas dari pendirinya William Suryawijaya atau akrab dipanggil Om Lim, yang berhasil menanamkan values dilingkungan Astra. Visi (vision) ASTRA tidak diatas, tapi membumi: “Menjadi salah satu perusahaan dengan pengelolaan terbaik di Asia Pacific dengan penekanan pada pertumbuhan yang berkelanjutan dengan pembangunan KOMPETENSI melalui pengembangan SDM, struktur keuangan yang solid, kepuasan pelanggan dan efisiensi” Karena KOMPETENSI menjadi  visi, maka KOMPETENSI karyawannya menjadi kunci. Karena itu ASTRA menggandeng Lembaga Sertifikasi Profesi Public Relations Indonesia (LSPPRI) untuk serttifikasi senior staff nya dilingkungan […]

Read More

Sertifikasi Akademisi, Antara Ilmu dan Praktek

Dalam perkembangan dunia kerja yang begitu cepat berubah khususnya dibidang public relations, maka para akademisi dituntut untuk selalu menyesuaikan diri dan menyesuaikan materi kuliah nya dengan perkembangan terkini. LSP PRI sedang memberikan Certification Workshop sebelum Asesmen dilanjutkan dengan Q and A Peserta yang aktif dan ceria Suasana Uji Kompetensi Banyak jenis pekerjaan dan jabatan dalam public relations dimasa lalu, hilang begitu saja,  dan digantikan dengan jenis pekerjaan dan profesi yang berbeda. Misalnya dalam Digital public relations, termasuk didalam nya media relations yang peran dan fungsi social media meninggalkan media mainstream khususnya dalam membentuk opini, manajemen issue, riset PR dan semacam […]

Read More

Sebanyak 35 BUMN Mengikuti Program Kompetensi Kehumasan

Jakarta (Antaranews Megapolitan) – Forum Humas BUMN bekerja sama dengan Lembaga Sertifikasi Profesi Public Relations Indonesia dan Badan Nasional Sertifikasi Profesi untuk meningkatkan peran dan nilai profesi kehumasan di lingkungan BUMN dengan menaikkan standar profesional melalui sertifikasi berkompetensi. Kementerian BUMN dalam keterangan pers di Jakarta, Selasa, menyebutkan program sertifikasi angkatan I ini diikuti 35 BUMN dan 51 peserta yang berprofesi sebagai humas di dalam perusahaannya. Sekjen Forum Humas BUMN Ferry Andrianto mengatakan, di era globalisasi peran Humas semakin strategis dan sangat berpengaruh dalam kinerja korporasi. Sehingga baik bagi Public Relation (PR) harus mempertajam kompetensi melalui sertifikasi. “Melalui sertifikasi ini diharapkan […]

Read More

Ada 51 PR BUMN Ikut Sertifikasi

TANGERANG, PRINDONESIA.CO – Program Sertifikasi Kompetensi Kehumasan Angkatan I yang diikuti diikuti 51 humas dari 35 BUMN ini berlangsung di Tangerang, Selasa (27/2/2018). Ajang ini merupakan wujud komitmen FH BUMN sebagai organisasi profesi humas di lingkungan BUMN untuk meningkatkan peran dan nilai anggotanya dengan menaikan standar profesional berdasarkan level kompetensi. Menurut Sekjen FH BUMN Ferry Andrianto, peran Humas semakin strategis dan berpengaruh dalam kinerja korporasi di era globalisasi seperti sekarang. “Sertifikasi profesi penting untuk mengukur kompetensi, khususnya bagi para PR BUMN,” katanya. Melalui sertifikasi ini, ia berharap PR dapat semakin terpacu untuk terus meningkatkan kompetensi dan standar profesionalitasnya.  Sehingga, mereka […]

Read More

LSP PRI Menjadi Member Global Alliance

Lembaga Sertifikasi Profesi Public Relations Indonesia (LSP PRI) sejak 1 Januari 2018 menjadi anggota (member) dari The Global Alliance for Public Relations and Communication Management. The Global Alliance bertujuan mempersatukan profesi Public Relations dan meningkatkan standard professional praktisi Public Relations secara global. Keanggotaan Global Alliance adalah konfederasi dari Institusi dan Asosiasi Public Relations yang mewakili tidak kurang dari 160.000 praktisi dan akademisi Public Relations diseluruh dunia. Keanggotaan LSP PRI diharapkan memberikan konstribusi dalam penyegaraman standard sertifikasi, dan dapat menggunakan Standard Kompetensi Internasional dalam penyusunan Skema Sertifikasi Public Relations ber standard internasional. Dalam foto, Ketua LSP PRI dalam sebuah pertemuan dengan […]

Read More

Welcoming The Indonesia Public Relations Certification Agency as the new member of ASEAN PR Network

ASEAN PR Network is proudly announce that The Indonesia Public Relations Certification Agency has officially become one of our member. Founded in 2013 by The Ministry of Communication & Information Republic Indonesia, Public Relations Association of Indonesia (PERHUMAS), the Coordinating Body of Government Public Relations (BAKOHUMAS) and the Indonesian Companies of Public Relations Association (APPRI). LSP PRI (the Indonesia Certification Agency in Public Relations) is the first Certification Agency in Public Relations and currently is the only 3rd party Certification Agency that authorized to conduct certification for all parties.

Read More